Namun yang menjadi sorotan pada postingan terbaru mantan istri Ahok itu adalah penampilan Veronica Tan yang semakin cantik menawan dan awet muda.
Veronica Tan terlihat mengenakan kemeja berwarna putih dan celana kuning.
Badan Veronica Tan terlihat langsing bak anak ABG.
Gaya Veronica Tan dalam foto itu terlihat semakin cantik menawan dan awet muda.
Meski wajahnya tertutup masker, Veronica Tan tetap terlihat cantik menawan.
Pada keterangan foto, Veronica Tan menyatakan dukungannya atas kesejahteraan anak rusun Jakarta bersama dengan komunitasnya yang diberi nama Yayasan Waroeng Imaji.
Sebagai rasa pedulinya kepada anak rusun Jakarta, Veronica Tan memberikan bantuan untuk mereka karena masa pandemi saat ini banyak yang kesulitan ekonomi.
"Yayasan Waroeng Imaji akan terus berkomitmen mendukung pemberdayaan dan kesejahteraan anak-anak rusun Jakarta, terutama di masa pandemi sebagai wujud kepedulian kami untuk turut berbagi kepada masyarakat yang membutuhkan dan memiliki keterbatasan ekonomi, tanpa memandang besar kecilnya bantuan," tulis Veronica Tan.
"Kali ini, bersama dengan @rumahindofood Waroeng Imaji mendonasikan paket sembako dan susu kepada anak-anak dan keluarga rusun serta masyarakat sekitar melalui Gerakan Kepedulian Indonesia dan Anak Indonesia Bersatu"
Source | : | Instagram,Grid Hot |
Penulis | : | Fidiah Nuzul Aini |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |