Nuansa elegan lantas terlihat dari sisi lain ruang keluarga yang dilengkapi sofa raksasa berwarna putih.
Kehadiran dinding kaca yang menjulang tinggi seolah semakin mempercantik ruangan ini.
Pemandangan serupa kembali tertampil saat kamera menyorot tangga di rumah artis Krisdayanti.
Bak istana di Negeri Eropa, tangga di rumah artis Krisdayanti dibentuk melingkar dengan pegangan besi nan indah di sisi kanan dan kiri.
Terdapat pula sofa mungil berwarna cokelat serta seperangkat organ.
Alat musik inilah yang selama ini kerap dimainkan oleh Amora Lemos di berbagai unggahan Instagram Krisdayanti.
(*)
Sinopsis Film The Man From Nowhere, Laga Won Bin Lindungi Kim Sae Ron yang Diculik Mafia Narkoba
Source | : | YouTube ESGE Entertainment,GridHot.ID |
Penulis | : | Puput Akad Ningtyas Pratiwi |
Editor | : | Puput Akad Ningtyas Pratiwi |