Untuk mengetahuinya, celupkan jari kelingking ke dalam coklat.
Baca Juga: 3 Cara Membuat Donat dengan Hasil Sempurna, Pasti Tidak Akan Keras dan Kempes Meski Sudah Dingin!
3. Cara Menggunakan Rice Cooker untuk Membuat Brownies
Pada dasarnya, membuat brownies dengan rice cooker sama sekali tidak sulit.
Kita tinggal menggunakannya seperti kala masak nasi biasa.
Adonan brownies tinggal kita tuang ke dalam wadah rice cooker.
Tutup dan pencet tombol memasak seperti biasa.
Rice cooker bekerja dengan mengukur kadar air di dalam masakan.
Jadi, ketika kadar air dalam brownies sudah berkurang dan artinya matang, tombolnya akan otomatis berubah menjadi keep warm.
Baca Juga: Cara Mudah Bikin Nasi Kuning Pakai Rice Cooker, Trik ini Bikin Teksturnya Pulen dan Gurih!
Tapi, ada beberapa hal yang harus kita perhatikan berikut ini:
Viral, Pembeli Curhat Disuruh Bayar Biaya Pakai Sendok dan Garpu Saat Makan di Warung Mie Ayam, Nota Ini Jadi Buktinya
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |