Zodiak lain yang cenderung sangat posesif adalah banteng.
Mereka selalu menuntut setiap perhatian dari pasangannya.
Taurus adalah orang yang suka mengontrol dan ingin pasangan mereka melakukan apa yang ia minta.
Sebelum terlambat, cobalan berikan pemahaman kepada pasanganmu yang berzodiak Taurus!
3. SCORPIO
Ketika tanda zodiak ini jatuh cinta, mereka akan selalu percaya setiap inci prinsip yang mereka miliki.
Sulit bagi Scorpio untuk meninggalkan pasangan mereka bahkan hanya untuk sesaat.
Ya, ia adalah tipe orang yang tidak bisa terlepas dari pasangannya dan tak mau memberikan waktu.
Jika kekasihmu berzodiak Scorpio, berikan pemahaman tentang 'sesekali setiap orang butuh waktu sendiri'.
4. GEMINI
Gemini akan kehilangan kendali jika ia sudah dibohongi.
Mereka mungkin tidak menunjukkannya secara langsung atau mengatakannya dengan lantang, tetapi jauh di lubuk hati Gemini sedang terbakar karena cemburu dan posesif.
Untuk itu, cobalah berkata jujur selali pun itu akan menyakiti hati si zodiak Gemini!
(*)
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Source | : | pinkvilla.com |
Penulis | : | Hananda Praditasari |
Editor | : | Hananda Praditasari |