"Tapi saat putra beliau menghilangkan semua foto-foto di halaman Instagramnya, berita mulai muncul. Nenek saya yang sudah berusia 84 tahun menelepon untuk bertanya, namun saya cuma bisa menyampaikan belum tahu Amma tapi jangan khawatir ya. Karena saya mengkhawatirkan kesehatannya," ujar Feli.
Namun, siapa sangka nenek Felicia Tissue sampai bergerak ke Istana Bogor untuk menemui Presiden Jokowi.
Hanya saja, semua yang dilakukan sang nenek terasa sia-sia.
Sama seperti Feli, sang nenek tak mendapat tanggapan apa pun dari pihak istana.
"Tetapi nenek saya tetap menempuh perjalanan ke Istana Bogor untuk mempertanyakan ada apa sebetulnya dengan putra beliau."
"Sayangnya perjalanan itu sia-sia. Dinding istana begitu tebal dan tidak ada seorangpun yang menjawab pertanyaan nenek saya," tadas Felicia Tissue.
Wah, bagaimana menurutmu?
(*)
Viral Polisi Tembak Polisi, AKP Dadang Iskandar Nekat Tembak Juniornya hingga Tewas, Ternyata Sempat Beri Ancaman Ini ke Polisi Lain
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Silmi Nur Aziza |
Editor | : | Silmi Nur Aziza |