Kendati sudah disediakan berbagai kebutuhan untuk belajar di rumah, Inul Daratista tetap ingin putranya bisa beraktivitas normal di sekolah.
"Kasihan kalau sampai di rumah terus, bisa gagap gak kenal siapa-siapa, malah kenalnya nge-mall, nge-date, makan ketemuan di luar yg justru resiko penularan Covid makin besar," tutur Inul.
Bingung dengan kondisi pandemi Covid-19 yang terjadi, Inul Daratista menyerah dan pasrah dengan keadaan.
"Oalaah terserah deh!! Hehehe mari ketawa bareng," pungkas Inul.
(*)
Thariq Halilintar Bantah Isu Belum Move On dari Fuji Usai Kepo Postingan Aisar Khaled, Kini Klarifikasi
Source | : | |
Penulis | : | Nisrina Khoirunnisa |
Editor | : | Deshinta N |