Baca Juga: Catat, Inilah 7 Macam Sayuran dan Bumbu Dapur yang Berkhasiat Melawan Penyakit Berbahaya Pada Sendi!
Terakhir, ada juga teknik blansir dalam memasak brokoli.
Caranya dengan didihkan air secukupnya, lalu tambahkan garam.
Kemudian, rebus brokoli selama tiga sampai lima menit atau sampai setengah matang saja.
Setelah itu, tiriskan dan dinginkan brokoli hingga kering dan simpan di freezer.
Jangan lupa sebelumnya untuk membungkus brokoli dalam kantong plastik.
Nah, dengan teknik ini maka brokoli bisa bertahan hingga dua bulan dalam freezer.
(*)
Tangis Nunung Pecah saat Singgung Soal Kariernya di Dunia Hiburan, Sebut Perannya Kini Sudah Tergantikan
Source | : | Kompas.com,Bbcgoodfood.com |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |