Grid.ID telah melansir dari laman Tribun Travel, inilah fakta menarik Turki:
1. Negara Turki dianggap sebagai rumah dari pemukiaman awal dunia, loh.
Turki sudah dibangun lebih dari 8.800 tahun lalu.
2. Ternyata Istambul bukan ibu kota Turki, meskipun menjadi kota terbesar.
Ibu kota Turki adalah Ankara.
Baca Juga: Imbas Pandemi, Ifan Seventeen dan Citra Monica Masih Ragu Honey Moon ke Turki
3. Istambul sebelumnya dikenal sebagai Konstansinopel.
Itu adalah ibu kota Kekaisaran Romawi.
4. Karpet menjadi benda penting dalam budaya Turki.
Ini adalah simbol agama yang banyak digunakan dalam masjid.
5. Kalau kamu doyan belanja dan tawar-menawar, maka Turki jadi tempat yang cocok.
Hal ini karena tawar-menawar adalah bagian dari budaya Turki.
Source | : | Kompas.com,Tribun Travel |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Okki Margaretha |