Sebagaimana diketahui, sosok Krisdayanti memang tak pernah sepi dari pemberitaan hingga sekarang.
Apalagi sejak dirinya memutuskan bercerai dari Anang Hermansyah dan jatuh ke pelukan Raul Lemos.
Namun, seiring berjalannya waktu masa kelam itu telah berlalu dan baik Krisdayanti maupun Anang sudah bahagia dengan pasangan masing-masing.
Krisdayanti telah hidup bahagia bersama dengan Raul Lemos.
Keduanya telah dikaruniai dua orang anak, Amora dan Kellen.
Berbicara mengenai anak-anak Krisdayanti dan raul Lemos, Krisdayanti mendadak tiba-tiba mengganti nama anak keduanya.
Krisdayanti mengganti nama belakang puteranya menjadi Kellen Alexander Lemos Lay.
Usut punya usut, perganitan nama ini disebabkan mimpi Raul Lemos yang bermimpi soal ayahnya.
Ahmad Dhani Mulai Pusing Bagi Waktu Jadi Anggota DPR dan Manggung Bareng Dewa 19