1. Dress orange tanpa lengan
Pada OOTD yang pertama, Syahnaz Sadiqah mengenakan dress orange yang terlihat cerah.
Dress tanpa lengan tersebut memiliki potongan rok panjang dengan desain layer yang bertingkat.
Senada dengan warna dress-nya, Syahnaz Sadiqah sengaja memilih masker dengan warna yang sama.
Sementara untuk alas kakinya, Syahnaz Sadiqah cukup mengenakan sandal ceper berwarna cokelat.
Agar terlihat seperti liburan sepenuhnya, Syahnaz Sadiqah mengenakan kacamata hitam sebagai pelengkap penampilannya.
Baca Juga: Resmi Dilamar oleh Joshua Suherman, Intip 5 Gaya Fashion Clairine Clay yang Simpel dan Modis Banget!
Source | : | |
Penulis | : | Marsha Ayu |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |