"Niat kita sebetulnya, karena ada media nih yang bisa kita gunakan siapa tahu ada orang-orang di luar sana yang mengenal papa ataupun tidak, atau mengenal secara tidak langsung gitu ya, melalui media, lewat Youtube dan lain sebagainya," kata Shindy.
"Mungkin dengan cara kita memberi informasi lewat Youtuber ya misalnya atau media yang lain, itu bisa media membantu temen-temen di luar sana ikut mendoakan juga," lanjutnya.
Perihal pendapatan sang adik dari konten Youtubenya, Shindy mengatakan bahwa uang tersebut digunakan untuk bersedekah.
"Yang Ricis lakukan di vlog itu untuk kegiatan sehari-harinya, tapi di balik itu memang Ricis sedekahnya sangat luar biasa," kata Shindy.
(*)
Viral, Pernikahan Ini Sajikan Menu Mie Instan untuk Undangan yang Datang padahal Tajir, Tamu: Kami Juga Bawa Bekal Sendiri
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Mahdiyah |
Editor | : | Ayu Wulansari Kushandoyo Putri |