Penjara memang berisi banyak orang, tapi bermimpi melihat banyak orang di penjara merupakan sebuah kabar yang kurang bagus.
Mimpi ini memiliki arti Anda akan kehilangan harta yang Anda miliki.
Bisa saja itu karena Anda tidak mempersiapkan dengan baik, sehingga ada banyak pengeluaran karena ketidaksiapan itu.
4. Mimpi bebas dari penjara
Ini memiliki makna yang cukup bagus. Kehidupan Anda yang sedang terpuruk, perlahan bangkit lantaran Anda memiliki tekad kuat untuk berubah.
Baca Juga: Sakit Demam Tinggi Pertanda dari Arti Mimpi Datang ke Pesta, Berikut Penjelasannya!
Ini juga mempengaruhi keuangan Anda untuk menjadi lebih baik. Sabar, akan ada waktunya Anda berada di atas.
Jangan sepelekan kekuatan membantu satu sama lain jika Anda tidak ingin disepelekan.
5. Mimpi jenguk seseorang di dalam penjara
Mimpi ini menjadi pertanda, ada kebohongan Anda yang telah dilakukan akan terbongkar.
Kebohongan itu mungkin saja bersifat baik, tapi ada orang yang tidak suka Anda bohong.
Kemewahan Natal Sandra Dewi Sebelum Harvey Moeis Dipenjara, Pohon Natalnya Saja Asli dari Amerika
Source | : | Tribunbali.com |
Penulis | : | None |
Editor | : | Widy Hastuti Chasanah |