Hal ini dikarenakan harta kekayaan suami Bella Shofie, Daniel Tarigan yang bak tak habis 7 turunan.
Meski memiliki suami tajir yang mampu mencukupi kebutuhan hidupnya, tampaknya tak membuat Bella Shofie hanya diam begitu saja.
Pasalnya, Bella Shofie masih sibuk mengurus bisnis untuk menambah pundi-pundi rupiahnya.
Mulai jarang terlihat di layar kaca, Bella Shofie kini tengah disibukkan dengan kegiatannya menjadi seorang desainer.
Bahkan, seluruh produk fashionnya itu terjual laris di kalangan masyarakat luas.
Tak ayal apabila kini Bella Shofie mampu meraih kesuksesan hingga hidup dengan dihujani kemewahan.
Makin panen harta usai miliki suami tajir dan kini jadi pebisnis, baru-baru ini Bella Shofie bak buktikan ketajirannya dengan pamer liburan romantis bareng sang suami, Danie Rigan di kampung halaman.
Penasaran bagaimana keromantisan Bella Shofie dan Daniel Rigan?
Hal itu dibagikan Bella Shofie melalui akun Instagram pribadinya @bellashofie_rigan, Selasa (22/6/2021).
Dalam unggahannya, Bella Shofie membagikan beberapa potretnya saat liburan di kampung halaman sang suami, Daniel Rigan.
Betrand Peto Menginjak Usia 20 Tahun, Sarwendah Ungkap Harapannya untuk sang Putra
Source | : | |
Penulis | : | Fidiah Nuzul Aini |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |