"Tapi orang tua aku bilang 'kamu harus mengampuni'," cerita dia.
Larissa Chou juga mengatakan bahwa orang tuanya sudah turut minta maaf pada pihak Alvin Faiz menyoal unggahan close friend-nya itu.
Kendati demikian, Larissa Chou berharap bahwa seluruh permasalahannya ini bisa menjadi pelajaran tersendiri bagi banyak orang.
"Tolong diambil pelajarannya, maaf kalau harus menulis di media sosial,"
"Karena aku harus berani bicara, biar diri aku tidak terus seperti ini," pungkasnya.
(*)
Nyesek, Abidzar Ternyata Sempat Jedotin Kepalanya ke Tembok Usai Tahu Uje Meninggal, Umi Pipik: Dia Nyalahin Dirinya
Source | : | |
Penulis | : | Bella Ayu Kurnia Putri |
Editor | : | Ayu Wulansari Kushandoyo Putri |