Berikut ada 3 cara yang bisa dilakukan.
Melalui SMS dari 1199
Peserta yang sudah melakukan vaksin Covid-19, akan memperoleh SMS dari nomor 1199 yang menyatakan telah berhasil mengikuti vaksinasi tahap pertama.
SMS itu berisi nama lengkap, nomor NIK, nomor tiket vaksin, dan jadwal vaksin dosis kedua lengkap dengan tanggal serta lokasi vaksinasi.
Di dalam pesan singkat tersebut, juga tercantum link untuk melihat sertifikat vaksin digital sebagai bukti telah selesai melakukan vaksin pertama.
Aplikasi PeduliLindungi
Sertifikat vaksinasi Covid-19 bisa diakses melalui aplikasi PeduliLindungi.
Aplikasi ini dapat diunduh melalui Google Play Store (Android) maupun App Store (iOS).
Berikut cara melihat sertifikat vaksin Covid-19 lewat aplikasi PeduliLindungi:
Buka aplikasi PeduliLindungi lewat smartphone Anda (Androdi/iOS).
Viral Polisi Tembak Polisi, AKP Dadang Iskandar Nekat Tembak Juniornya hingga Tewas, Ternyata Sempat Beri Ancaman Ini ke Polisi Lain
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |