Ditambahkan dari Kompas.com, Jane Shalimar dinyatakan positif Covid-19 sejak 24 Juni 2021 lalu.
Jane menunjukkan gejala berat Covid-19 seperti batuk dan sesak napas.
Menurut keluarganya, Jane Shalimar sempat mengalami kesulitan mendapatkan kamar rumah sakit.
Bahkan, Jane cukup sulit mendapatkan oksigen saat berada di rumah sakit.
Pada awal Juli lalu, adik iparnya yang bernama Adhi mengabarkan saturasi oksigen Jane sudah mulai naik.
Namun, saat itu Jane dalam kondisi sudah tidak sadarkan diri, saat di Rumah Sakit JMC, Jakarta.
(*)
Rayakan Natal di Bali Bareng Keluarga, Erika Carlina Ingin Vibes Natal yang Lebih Intimate
Source | : | Kompas.com,Twitter |
Penulis | : | Novia |
Editor | : | Deshinta N |