Kembali melansir YouTube Indosiar, belakangan terungkap jika harga rumah mewah Ruben Onsu ternyata nyaris menyentuh angka Rp 80 miliar, tepatnya Rp 79 miliar!
Bukan tanpa alasan, luas tanahnya sendiri mencapai 2.200 meter.
Namun, semua kesuksesan yang direngkuh Ruben Onsu tersebut bukannya tanpa halangan dan rintangan.
Pasalnya, suami Sarwendah tersebut pernah mengalami rentetan musibah.
Melansir WartaKota pada 8 Agustus 2019, salah satu restoran ayam geprek miliknya yang berada di Cilandak, Jakarta Selatan terbakar.
Padahal di bulan yang sama, keluarga sang presenter juga ditimpa teror berupa kiriman hal mistis di kediaman mereka yang lama.
Tak ayal, perjuangan Ruben Onsu yang jatuh bangun menjalankan usaha mengundang tanya di benak rekannya, Denny Cagur.
Alasan Ruben Onsu bersikukuh jadi pengusaha pun terkuak dalam acara OVJ Best Moment yang ditayangkan YouTube TRANS7 Official pada Kamis (8/7/2021).
Gunung Raung Erupsi Sehari Sebelum Natal, Pendaki Dengar Suara Ngeri ini dan Buru-buru Selamatkan Diri
Source | : | Wartakota,Youtube Indosiar,YouTube TRANS7 OFFICIAL |
Penulis | : | Puput Akad Ningtyas Pratiwi |
Editor | : | Puput Akad Ningtyas Pratiwi |