Bisa jadi, mereka perlahan akan membenci Anda karena karakter tersebut.
Selanjutnya, jika Anda melihat seikat pisang dalam mimpi, ini menunjukkan bahwa cinta sudah dekat.
Jika Anda sudah melajang cukup lama, bisa jadi bakal bertemu orang baru dan memulai menjalani hubungan dengan orang tersebut.
Namun apabila Anda sudah memiliki pasangan, maka hubungan Anda akan penuh kebahagiaan.
Hal baik juga akan terjadi jika mimpi pisang hijau. Mimpi ini berarti Anda akan mendapatkan nasihat yang bermanfaat.
Mimpi pisang hijau juga merupakan sinyal positif untuk berinvestasi. Mintalah saran dari orang yang paham soal investasi sebelum melakukannya.
(*)
Awalnya Dituntut 12 Tahun, Harvey Moeis Cuma Dihukum Penjara Segini dan Bayar Uang Rp 210 M
Source | : | Dreaming and Sleeping |
Penulis | : | Mia Della Vita |
Editor | : | Mia Della Vita |