Penasaran?
Potret tersebut dibagikan Annisa Pohan melalui akun Instagram pribadinya @annisayudhoyono, Jumat (23/7/2021).
Dalam unggahannya, Annisa Pohan tampak membagikan potret lawasnya saat malam midodareni 16 tahun silam.
Pada foto tersebut, Annisa Pohan tampak anggun dalam balutan kebaya merah dan sanggul Jawa bak puteri keraton.
Ia tampak menyunggingkan senyum manisnya di depan kamera pertanda kebahagiaan karena akan dipersunting AHY.
Tak hanya itu, Annisa Pohan juga tampak membongkar situasi kamarnya saat malam midodareni 16 tahun silam itu.
Kamar Annisa Pohan tampak dipenuhi dengan seserahan dari AHY yang akan meminangnya itu.
Ada beberapa kotak seserahan raksasa berwarnna putih yang berjajar rapi di atas tempat tidur Annisa Pohan.
Tak hanya itu, Annisa Pohan juga melaksanakan serangkaian acara midodareni yang menjadi salah satu ritual Jawa sebelum menikah dengan AHY.
Sering Lakukan Sesi Curhat dengan Betrand Peto, Sarwendah: Harus Cerita Biar Bunda Tahu
Source | : | |
Penulis | : | Fidiah Nuzul Aini |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |