1. Hentikan penggunaan retinol saat kulit iritasi
Retinol merupakan kandungan skincare yang memberikan efek samping yang cukup mengganggu pada awal penggunaan.
Pada saat baru digunakan, retinol dapat memberikan efek kemerahan, kekeringan, hingga pengelupasan.
Lantas, apakah tanda-tanda iritasi tersebut langsung membuat kita harus menjauhi retinol?
Jawabannya tidak. Menurut dermatolog Dr. Ife Rodney, saat kulit terlihat iritasi setelah menggunakan retinol, maka yang diganti adalah cara dan waktu penggunaannya.
Karena kulit harus beradaptasi dengan penggunaan retinol, maka kamu bisa mulai menggunakannya sekali saja dalam rentang 2-3 hari.
Semakin lama, kamu bisa meningkatkan intensitas penggunaan retinol ketika kulit dirasa sudah beradaptasi.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Serum Retinol yang Ampuh Samarkan Keriput, Hanya Seratus Ribuan!
Lalu, pastikan untuk tidak menggunakan terlalu banyak retinol dalam sekali penggunaan, dan jangan lupa gunakan moisturizer!
2. Skincare mahal pasti berkualitas bagus
Berita baik untuk pecinta skincare, tidak ada jaminan yang mengatakan bahwa skincare mahal dapat memberikan manfaat yang lebih besar dibandingkan skincare murah.
Menurut dermatolog Dr. Kavita Mariwalla, MD, hal utama yang harus diperhatikan sebelum membeli skincare adalah formulanya.
5 Arti Mimpi Gigi Patah Bukan Hal Baik, Pertanda Kehilangan sampai Ada Perubahan Buruk
Source | : | Health |
Penulis | : | Marsha Ayu |
Editor | : | Winda Lola Pramuditta |