Laporan Wartawan Grid.ID, Devi Agustiana
Grid.ID – Saat si kecil mulai konsumsi makanan padat, tentunya semua ibu ingin memberikan nutrisi seimbang kepada anak-anaknya.
Salah satunya dari telur, makanan ini bisa jadi sumber yang sangat bisa diandalkan.
Namun dibandingkan telur ayam, telur puyuh lebih direkomendasikan untuk bayi dan balita.
Dilanisr Grid.ID dari Drhealthbenefits.com, dibandingkan dengan telur ayam, telur puyuh memiliki enam kali lebih banyak vitamin B1.
Jumlah vitamin B2 dalam telur puyuh juga 15 kali lebih banyak dari telur ayam.
Dalam telur puyuh, kita dapat menemukan protein, kalsium, magnesium, potasium, dan kebaikan lainnya yang membantu meningkatkan kekebalan.
Telur puyuh dianggap sebagai makanan ajaib untuk pertumbuhan dan perkembangan si kecil.
Baca Juga: Ragam Manfaat Telur Puyuh yang Luar Biasa, Termasuk Menyehatkan Jantung
Tidak seperti telur ayam, telur puyuh memiliki risiko alergi yang lebih rendah, loh.
Berikut beragam manfaat telur puyuh untuk balita:
1. Meningkatkan imunitas
Source | : | drhealthbenefits.com |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |