4. April
Orang-orang yang lahir di bulan April memiliki sifat karismatik yang tidak tertandingi.
Mereka secara alami terlahir sebagai pemimpin dengan sifat cerdas, kreatif, dan ambisius.
Mereka adalah orang-orang dengan pandangan objektif yang tidak menghakimi.
Orang-orang yang lahir di bulan April kerap dikelilingi oleh kelompok orang yang mereka kasihi.
Namun terkadang, sifat mereka yang cenderung dominan membuat orang lain menjauh.
Mereka juga kerap beradu argumen karena sifatnya yang keras kepala dan blak-blakkan.
Baca Juga: Tes Kepribadian: Tebak Kriteria Pasangan Impian dari Gambar Pertama yang Kamu Lihat
Diisukan Rujuk Usai Johnny Wong Meninggal, Terungkap Hubungan Asli Baim Wong dan Paula Verhoeven
Source | : | Tribunnews.com,Grid.ID |
Penulis | : | Annisa Dienfitri |
Editor | : | Deshinta N |