Tangga Tampil Beda
Tentunya kita ingat di mana kerap menemui pelat besi model ini. Ya, pelat besi ini kerap kita temui sebagai bahan bumper atau lantai kendaraan umum.
Tetapi, di rumah pasangan Ernest dab Nirina ini, pelat besi ini justru menjadi salah satu aksen yang menarik, yaitu sebagai material tangga.
Berkat motif yang khas pada pelat besi, tangga juga berfungsi sebagai elemen estetis pada rumah.
Artikel ini telah tayang di IDEAOnline dengan judul, Menilik Isi Rumah Nirina yang Bergaya Mid Century Scandinavia, Sesuai dengan Sejuknya Kota Bandung!
(*)
Innalillahi, Raffi Ahmad Tumbang saat Ramadhan, Bagaimana Kondisi Suami Nagita Slavina sekarang?
Source | : | Instagram,Ideaonline |
Penulis | : | None |
Editor | : | Widy Hastuti Chasanah |