Selain itu, pada unggahan Instagramnya yang lain, Azka Corbuzier mendapatkan hadiah istimewa dari Menteri Pertahanan (Menhan) Letnan Jenderal (Letjen) TNI (Purn) Prabowo Subianto.
Azka tampak sangat senang mendapatkan sebuah buku berjudul 'Kepemimpinan Militer'.
"Just wanna to say thank you to Jenderal Prabowo for this book. I am definitely gonna enjoy reading this and keep inspiring people, thank you,
(Hanya ingin mengucapkan terima kasih kepada Jenderal Prabowo untuk buku ini. Saya pasti akan menikmati membaca (buku) ini dan terus menginspirasi orang, terima kasih" ucap Azka Corbuzier.
Lewat kolom keterangan, ia kembali membubuhkan ungkapan terima kasih kepada sang menteri.
"Thank you General @prabowo for this amazing book! Looking forward to reading it! #books #general #thankyou #hashtag,
(Terima kasih Jenderal @prabowo untuk buku yang luar biasa ini! Tidak sabar untuk dibaca! #buku #umum #terima kasih #hashtag)," tulis @azkacorbuzier.
Sebelumnya, Azka juga sempat bertemu dengan Prabowo dan mendapat tawaran untuk terjun di dunia militer.
Sinopsis Film The Man From Nowhere, Laga Won Bin Lindungi Kim Sae Ron yang Diculik Mafia Narkoba
Source | : | Instagram,Tribunseleb |
Penulis | : | Novita |
Editor | : | Novita |