"Jadi para pihak berhalangan hadir, klien kami Raiden juga berhalangan hadir. Maka sidang hari ini hanya dimintakan majelis hukum untuk menghadirkan klien kami," kata Bernard.
Diketahui, setelah hampir empat tahun bersama, Raiden Soedjono justru mentalak cerai Tyas Mirasih.
Perceraian ini mengejutkan publik lantaran keduanya dikenal sebagai pasangan yang begitu kompak.
Tyas dan Raiden juga tampak terlihat begitu mendukung satu sama lain dalam segala hal.
Keduanya bahkan sempat berencana mencoba program bayi tabung agar segera mendapatkan momongan.
Soal penyebab Raiden melayangkan talak menimbulkan spekulasi, termasuk soal keinginan punya anak.
Namun, saat ditanyakan pada kuasa hukum, Bernard tak mau masuk lebih jauh ke urusan personal klien.
Baca Juga: Lagi-lagi Kompak Mangkir di Persidangan, Tyas Mirasih dan Raiden Soedjono Jadi Cerai Gak Sih?
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Source | : | GridHot.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Maria Novika |