Laporan Wartawan Grid.ID, Devi Agustiana
Grid.ID – Jadi buah yang berasa asam dan segar, lemon memang sudah menjadi salah satu asupan favorit.
Buah lemon bisa dicampur dengan banyak minuman segar.
Tak sedikit juga orangtua yang mengenalkan lemon kepada bayi.
Pertanyaannya, apakah itu aman?
Dilansir Grid.ID dari Parenting Firstcry, bayi tentu akan bersemangat untuk mencoba rasa dan tekstur baru saat ia mulai makan makanan padat.
Orangtua tentu juga ingin memasukkan buah dan sayuran sehat ke dalam makanan si kecil.
Akan tetapi, tidak semua yang sehat untuk orang dewasa juga bagus untuk bayi, termasuk lemon.
Baca Juga: Konsumsi Lemon Saat Hamil Berdampak Baik atau Buruk ya? Begini Penjelasannya
Source | : | Parenting Firstcry |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Devi Agustiana |