Ia juga mengungkapkan apabila mempunyai alat olahraga simple dan murah meriah tersebut dalam versi kecil supaya bisa dibawa ke mana saja.
"Saya juga punya yang versi kecil untuk dibawa-bawa agar bisa olahraga di mana saja (emoji)," pungkasnya.
Susi Pudjiastuti mengungkapkan apabila alat olahraganya itu bisa digunakan di pohon.
Mantan menteri kelautan dan perikanan itu juga tampak memberi contoh cara memakai alat olahraga yang simple dan murah meriah itu dengan cara di tarik ke bawah.
Selain itu alat olahraga tersebut juga bisa digunakan untuk belajar berjalan loh.
Menurutnya alat olahraga tersebut sangat efektif dan bisa di bawa ke mana saja.
Bagaimana menurut kalian?
(*)
Source | : | Kompas.com,Instagram,Grid.ID |
Penulis | : | Fidiah Nuzul Aini |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |