Pasalnya posisi strategis Guam menjadi andalan militer AS yang membutuhkan gerbang ke Asia Timur.
Pada Perang Dunia II misalnya, AS kerap melancarkan serangan udara terhadap Jepang dari pangkalannya di Guam.
Tidak heran jika keberadaan Guam menjadi momok tersendiri bagi Korut.
Pasalnya, seperempat wilayah pulau digunakan sebagai pangkalan militer.
Sebanyak 6.000 personel militer AS ditempatkan di sana.
Menyusul konflik dengan penduduk lokal di pangakalan militer di Jepang, kini Washington berniat memindahkan sebagian pasukannya ke Guam.
Wah, bagaimana menurutmu?
(*)
Sering Lakukan Sesi Curhat dengan Betrand Peto, Sarwendah: Harus Cerita Biar Bunda Tahu
Source | : | Kompas.com,Instagram |
Penulis | : | Silmi Nur Aziza |
Editor | : | Silmi Nur Aziza |