13. Delroy (Asal bahasa Prancis), artinya "raja".
14. Derek (Asal Flemish), yang berarti "penguasa".
15. Donald (asal Skotlandia), yang berarti "pemimpin yang bangga".
16. Duke (Asal bahasa Latin), yang berarti "penguasa".
17. Edgar (asal bahasa Inggris), yang berarti "penombak kaya".
18. Enrique (asal bahasa Spanyol), yang berarti "penguasa rumah".
19. Enzo (Asal Perancis), yang berarti "penguasa rumah".
20. Eric (asal Skandinavia), yang berarti "penguasa selama-lamanya".
(*)
Penulis | : | Hananda Praditasari |
Editor | : | Hananda Praditasari |