Unggahan itu telah disukai oleh 16 ribu dan di-retweet oleh hampir 2 ribu pengguna.
Netizen tentu saja memuji paras pewaris Kesultanan Andara ini.
Beberapa kagum dengan wajah Rafathar yang sudah memesona sejak belia.
Netizen juga membandingkan paras Rafathar dengan potret Raffi dan Nagita saat masih remaja.
Mereka memuji bahwa paras menawan Rafathar di dapatkan dari kedua orang tuanya.
"Mak bapaknya juga cakep, jadi gak aneh kalo anaknya kayak Rafathar," tulis akun Twitter @tantawanmoui.
Innalillahi, Raffi Ahmad Tumbang saat Ramadhan, Bagaimana Kondisi Suami Nagita Slavina sekarang?
Source | : | |
Penulis | : | Annisa Marifah |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |