Laporan Wartawan Grid.ID, Novia Tri Astuti
Grid.ID - Gastroesophageal reflux disease (Gerd), adalah gejala yang sering mengintai lambung.
Penyakit ini akan membuat penderitanya merasakan sensasi terbakar hingga dada (heartburn).
Saat asam lambung naik hingga kerongkongan, penderitanya akan mengalami kesulitan untuk menelan makanan.
Bahkan, rasa nyeri dari lambung hingga panas yang seolah-olah membakar dada ini bisa kembali kambuh hanya dengan hal sepele.
Biasanya penderita Gerd tak menyadari kebiasaan buruk yang mereka lakukan ini.
Selain menjaga pola makan, penderita Gerd juga wajib menghindari beberapa kebiasaan ini.
Hal tersebut ditujukan agar asam lambung tetap stabil dan tidak mengalami kenaikan.
Source | : | Kompas.com,Kontan.co.id |
Penulis | : | Novia |
Editor | : | Ayu Wulansari K |