Lewat caption, Bella mengungkap bahwa ia akan segera merilis produk barunya.
Berfoto dengan latar belakang tebing, Bella mengaku bersyukur lantaran bisa mengabadikan momen tersebut bersama sahabatnya.
"Aku mau cerita sedikit tentang upcoming launching dari @lbylcb.
Alhamdulillah, seneng banget photoshoot launching kali ini agak berbeda dengan sebelumnya karena lokasinya di outdoor (ada yang bisa tebak gak ini dimana?)
Dan lebih spesialnya lagi akhirnya MasyaAllah bisa foto sama sahabat sendiri setelah sekian lama," imbuhnya.
Tak lupa, Bella mengungkap rasa terima kasih pada sang sahabat yang tak lain dan tak bukan ialah Shireen Sungkar.
Source | : | instagram,GridFame.ID |
Penulis | : | Silmi Nur Aziza |
Editor | : | Silmi Nur Aziza |