Apabila diterjemahkan dalam bahasa China, ai berarti cinta dan ramah. Lalu Ki dalam bahasa Korea berarti harapan atau permintaan.
Arti itu tidak jauh berbeda dari nama aslinya sendiri Kang Hye In.
Kang merupakan nama keluarganya. Lalu Hye bermakna bantuan, manfaat, sedangkan In berarti kemanusiaan dan kebaikan.
Terlepas dari arti namanya, Aiki memiliki karakter kocak dalam Street Woman Fighter (SWF).
Baru-baru ini, ia menampilkan koreografer lagu Rich Brian untuk misi Mega Crew di SWF.
Ia juga turut menggandeng Sooyoung SNSD dalam misi tersebut.
Sayangnya, penampilan grup HOOK di misi Mega Crew hanya bisa disaksikan di kanal YouTube Mnet TV oleh penonton Korea Selatan saja.
Namun penggemar dapat dilihat cuplikannya lewat akun Instagram AIKI.
(*)
Source | : | Behind The Name |
Penulis | : | Mia Della Vita |
Editor | : | Mia Della Vita |