"Apa tujuannya yaa? Mau menghancurkan kehidupan saya?" tandas Dhena.
Unggahan itu pun disebut-sebut ditujukan pada paman sang suami, Benny Simanjuntak.
Namun, baru-baru ini, ia mengungkap hal berbeda.
Melansir kanal Youtube Intens Investigasi pada Kamis (23/9/2021), Dhena yang ditemui setelah persidangan mengaku sudah tidak ada lagi rasa sakit hati.
Bahkan, Dhena mengaku sudah ikhlas dengan apa yang ia terima.
"Nggak (sakit hati) sih, sekarang udah ikhlas," ujarnya.
Dirinya juga mengatakan bahwa rasa sakit hati itu sudah tidak ia rasakan lagi.
Kronologi Siswa SMA Ditendang Polisi sampai Tewas, Harapannya untuk Jadi Anggota TNI Pupus
Source | : | Instagram,YouTube |
Penulis | : | Mahdiyah |
Editor | : | Deshinta N |