Seperti yang kita tahu, wanita berusia 42 tahun itu juga berusaha membangun usaha kecil-kecilan di bidang kuliner.
Ia pun menjajal bisnis fashion di tengah pandemi Covid-19 loh.
"Pengurangan ada, tapi saya berusaha untuk survive. Saya bikin usaha kecil-kecilan tidak hanya di urusan baju dan sebagainya. Pokoknya semua dari makanan saya sudah lakukan," ungkap dia.
Inul akan melakukan hal tersebut sampai bisnis karaokenya kelak bisa berjalan normal kembali.
"Iya, sambil menunggu waktu yang tepat untuk buka (bisnis karaoke)," tutupnya.
Gimana nih menurut kamu?
Baca Juga: Dapat Julukan Ratu Bucin dari Inul Daratista, Ini Kata Jenita Janet
(*)
Source | : | Instagram,Kompas.tv |
Penulis | : | Hananda Praditasari |
Editor | : | Hananda Praditasari |