Ia tampak menyinggung soal kelicikan hingga hati nurani dalam hal pekerjaan.
"Bekerja dibidang apapun juga dasar nya harus pakai hati nurani.
Jika selalu cara licik yang ditempuh, kamu akan mendapatkan keuntungan besar di depan saja, dan selanjutnya tak akan ada lagi orang yang percaya," tulis Mlely Goeslaw.
Lantas, pencipta lagu kondang itu memberikan sebuah kata-kata mutiara unuk para netizen agar bisa jadi manusia bermakna.
"Jangan jadi manusia yang mengukir sejarah tidak bermakna bagi manusia lain. Ingat ! Diatas buuk masih ada lisa.
Assalamualaikum saduluuur. Selamat pagi.
#mellygoeslaw #MG #morninginspiration," pungkasnya.
(*)
Source | : | |
Penulis | : | Fidiah Nuzul Aini |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |