Akhirnya tenggorokan pun kering dan harus minum air putih saat bangun tidur untuk menghindari dehidrasi.
Akan tetapi, tak ada salahnya juga jika kamu iseng mencampurkam garam ke dalam air putih dan diminum rutin setiap pagi saat perut kosong.
Pasalnya, minum air putih dicampur garam setiap pagi bisa datangkan manfaat luar biasa bagi tubuh.
Dilansir dari Healthline via Tribunnews, sebuah penelitian di Journal of Alternative and Complementary Medicine, menyatakan bahwa minum air garam dapat membersihkan usus.
Apabila kamu mengalami susah buang air besar, maka air putih dicampur garam bisa melancarkannya.
Selain itu, minum air garam di saat perut kosong bisa dijadikan alternatif untuk detoksifikasi.
Namun, perlu dicatat kalau minum air putih dicampur garam saat perut kosong tidak dianjurkan bagi beberapa orang dengan kondisi seperti berikut ini:
Razman akan Jenguk Nikita Mirzani yang Berulang Tahun di Penjara, Bakal Bawa Kado?
Source | : | Nakita.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Hananda Praditasari |