“Kan (putusannya) harus ada verifikasi dari ketiga majelis hakim (sementara salah satunya tidak hadir, sehingga harus ditunda),” tambahnya.
Seperti diketahui, Mikhavita Wijaya menggugat cerai Bams eks Samsons di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan pada April 2021 lalu.
Sebelumnya, pada Maret lalu terjadi perseteruan antara ibu Bams, Desiree Tarigan dan Hotma Sitompul, dan di situ Bams membeberkan rumah tangganya dengan Mikhavita Wijaya berada di ujung tanduk.
Sebelumnya, pasangan Bams dan Mikhavita melangsungkan pernikahan di GPIB Paulus Jakarta, Jakarta Pusat, pada 14 Januari 2014 lalu.
Dari pernikahannya mereka dikaruniai seorang anak perempuan, Eleanor Reguna Bukit.
(*)
Viral Peserta Indonesian Idol Punya Suara Unik Mirip Optimus Prime, Anang Hermansyah Langsung Ramal Begini
Penulis | : | Anggita Nasution |
Editor | : | Ayu Wulansari Kushandoyo Putri |