Semua benjolan tersebut bisa mengeluarkan ASI.
Lindsay juga terkadang merasa tak nyaman bila ASI di ketiak menumpuk dan tak dikeluarkan.
Oleh karena itu, ia rutin memijat tonjolan atau benjolan di ketiak untuk membantu mengeluarkan ASI.
Baca Juga: Anak Kedua Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Segera Lahir, Rafathar Minta ASI Adiknya
"Saya rutin memijat tonjolan untuk membantu mengeluarkan ASI. Saat saya melakukan itu bengkak pada tonjolan akan berkurang drastis dan tidak terasa sakit lagi," ungkap Lindsay.
Artikel ini telah tayang di TribunNewsmaker.com dengan judul BUKAN Payudara, Wanita Ini Keluarkan ASI dari Bagian Tubuh Lain, Dikira Keringat, Penjelasan Dokter
(*)
Ariel NOAH CS Ngotot ke MK Gugat Hal Ini Imbas Kasus Agnez Mo, Ahmad Dhani Beri Sindiran Keras
Source | : | tribunnewsmaker |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |