Bertahun-tahun memendam pil pahit itu, tentu membuat sang artis sangat sedih.
Bahkan, ia sampai tak bisa membendung air matanya saat ditanya soal kasus tersebut.
"Saya sampai tidak bisa berbuat apa-apa kecuali menanyakan keadilan, gimana hukumnya," ucap Tamara.
"Saya sudah belasan tahun menderita, saya sedih sekali. Saya tidak ada jalan lain kecuali menanyakan kepada negara," pungkasnya.
Ibunya menelan pil pahit usai kena tipu, putra Tamara, Teuku Rasya akhirnya ikut angkat bicara dan memberikan kesaksian yang cukup mengejutkan.
Hal itu diketahui dari unggahan di kanal Youtube HITZ INFOTAINMENT pada (13/10/2021).
Dalam unggahan itu, Teuku Rasya awalnya ditanya soal kasus yang kini sedang dihadapi sang ibu.
Talitha Curtis Bongkar Kelakuan Ibu Angkat, Pernah Sodorin Dirinya ke Om-om di Usia 13 Tahun Demi Hal Ini
Source | : | Grid.ID,YouTube |
Penulis | : | Widy Hastuti Chasanah |
Editor | : | Widy Hastuti Chasanah |