Sekalipun Ayu Ting Ting tak pernah terbayangkan jika ucapan nyeplosnya jadi kenyataan,
"Ya itu, ucapan anak kecil, sekedar ngucap yang enggak gimana-gimana, bisa jadi kenyataan," pungkas Ayu Ting Ting.
Ayu Ting Ting disiram darah-darahan
Jika dipikir-pikir, perjuangan Ayu Ting Ting untuk jadi artis memang cukup berat.
Mantan Adit Jayusman ini bahkan pernah ikut casting untuk acara kriminal di Lativi.
Mengutip YouTube Armand Maulana, Jumat (15/10/2021) Ayu Ting Ting dapat peran sebagai siswa SMA yang tewas tertabrak kereta api.
Kali pertama lakoni syuting, Ayu Ting Ting benar-benar apes.
Tak seindah bayangannya, Ayu Ting Ting justru harus tersiksa seharian.
Mulai dari badan lengket disiram darah-darahan, hingga dijemur di rel kereta api tengah hari bolong.
Mirisnya, kerja keras Ayu Ting Ting seharian ini hanya untuk adegan yang kurang dari semenit dan tayang jam 2 malam.
"Udah disiramin darah-darahan lengket dari kepala sampai kaki, dijemur di tengah rel kereta,"
"Kesiksa seharian, nongolnya cuma semenit, udah gitu tayang jam 2 malam lagi," kenang Ayu Ting Ting.
Artikel ini telah tayang di laman Sosok.id dengan judul
(*)
Pak Tarno Derita Sakit Stroke, Istri Pertama Ngaku Ogah Jenguk Gegara Kelakuan Bini Muda: Pelakor Itu!
Source | : | Sosok.id |
Penulis | : | None |
Editor | : | Nisrina Khoirunnisa |