Laporan Wartawan Grid.ID, Devi Agustiana
Grid.ID – Menjalani pola hidup sehat adalah sebuah keharusan.
Sebab pola hidup sehat sangat penting untuk kehidupan jangka panjang.
Hal ini pula yang diterapkan pasangan artis Kimberly Ryder dan Edward Akbar.
Keduanya kompak menerapkan pola hidup sehat, termasuk dalam asupan yang dikonsumsi sehari-hari.
Mengutip Kompas.com, ada beberapa kebiasaan yang dilakukan Kimberly Ryder dan Edward Akbar dalam menerapkan pola hidup sehat, di antaranya dengan rutin mengonsumsi jus.
Bahkan, Kimberly juga sudah jarang minum kopi dan soda.
“(Suka minum jus) karena aku sama suami aku, kami sekarang lebih mengarah ke healthy lifestyle,” ucap Kimberly.
Profil Natasha Rizky, Mantan Istri Desta yang Blak-blakkan Singgung Alasan Cerai, Beri Pesan Ini ke Mantan Suami!
Source | : | Kompas.com,Grid Health |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Devi Agustiana |