Laporan Wartawan Grid.ID, Annisa Dienfitri
Grid.ID - Kaya akan sumber daya alam, Indonesia dikaruniai banyak jenis rempah-rempah, satu di antaranya yang cukup populer yakni ketumbar.
Ketumbar yang berbentuk seperti lada ini mempunyai aroma yang khas.
Masakan dengan tambahan ketumbar dikenal menghasilkan aroma yang lebih nyata menggugah selera makan.
Selain jadi bumbu andalan untuk memasak, manfaat ketumbar dirasakan oleh seorang wanita yang mengalami masalah kesehatan.
Tidak dimakan secara langsung, ketumbar ini dikonsumsi usai direndam di air teh oleh wanita bernama Eka Purwanti.
Melansir intisari-online, Eka Purwati menuturkan pengalamannya usai minum rendaman ketumbar melalui saluran YouTube miliknya.
Awalnya, Eka iseng mencoba minum air rendaman ketumbar setelah merasakan sakit saat buang air kecil atau anyang-anyangan.
Viral, Pernikahan Ini Sajikan Menu Mie Instan untuk Undangan yang Datang padahal Tajir, Tamu: Kami Juga Bawa Bekal Sendiri
Source | : | Tribunnews.com,intisari-online |
Penulis | : | Annisa Dienfitri |
Editor | : | Deshinta N |