Sama dengan nasib pernikahan pertamanya, Yuni Shara dan Henry Siahaan akhirnya bercerai pada tahun 2008.
Dari pernikahan Yuni dengan Henry sudah dikaruniai dua orang putra tampan yang bernama Cavin Obrient Salomo Siahaan dan Cello Obient Siahaan.
Meski rumah tangganya bersama Henry Siahaan harus kandas, keduanya masih menjalin hubungan baik hingga sekarang.
Seperti baru-baru ini, Yuni Shara dan Henry Siahaan kepergok merayakan bersama ulang tahun sang putra bungsu, Cello Obient Siahaan.
Penasaran dengan kebersamaan Yuni Shara dan Henry Siahaan?
Melalui unggahan di akun Instagram pribadinya @yunishara36, Senin (1/11/2021), Yuni Shara membagikan potret kebersamaan dengan sang mantan suami dan anak-anaknya.
Pada foto tersebut, Yuni Shara terlihat berkumpul dengan Henry Siahaan meski keduanya sudah bercerai.
Viral Peserta Indonesian Idol Punya Suara Unik Mirip Optimus Prime, Anang Hermansyah Langsung Ramal Begini
Source | : | |
Penulis | : | Fidiah Nuzul Aini |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |