Mimpi membaca buku mempunyai makna bahwa inilah saatnya untuk belajar lebih jauh lagi mengenai pengetahuan yang telah kita miliki.
Beberapa oranh rupanya membutuhkan pelajaran dari kita atapun pengalaman yang kita miliki.
3. Mimpi Mencari Halaman Dalam Buku
Mimpi mencari halaman dalam buku adalah tanda bahwa kita sangat prihatin untuk menemukan sebuah jawaban atas peristiwa dalam hidup.
Sebelum khawatir tentang jawaban yang akan kita dapatkan, tanyakan pada diri sendiri apakah kita sudah menanyakan sesuatu yang benar.
4. Mimpi Membeli Buku
Mimpi membeli buku menunjukkan bahwa kita memerlukan cerita baru, tantangan baru, dan bergerak maju adalah sebuah keharusan.
5. Mimpi Menulis Buku
Mimpi menulis buku menandakan bahwa kita memiliki kehidupan yang sejahtera dan bahagia.
Di sisi lain, mimpi ini juga menyimbolkan bahwa kita memiliki pengalaman yang hebat dan telah memberikan banyak inspirasi untuk sekitar.
(*)
Source | : | Dreamchrist.com |
Penulis | : | Bella Ayu Kurnia Putri |
Editor | : | Bella Ayu Kurnia Putri |