Saat membereskan berkas-berkas dan surat keluarga, Ria pun menemukan kuitansi persalinan yang dititipkan sang ibu dulu.
Ria pun mengunggahnya di grup Facebook Informasi Warga Jember (IWJ) karena di kuitansi tertera alamat lama sang ibu kandung yang tinggal di Jember.
Para anggota grup pun membantu mencari sang ibu kandung, tak butuh waktu lama kedua berhasil bertemu.
"Ketika diunggah di Facebook, dikasih keterangan alamat yang dulu sama ciri-ciri Bu Yeti, besoknya kami langsung dipertemukan," ucap Ria.
Kini Ria berjanji untuk sering menemui ibu kandungnya ini.
(*)
Thariq Halilintar Bantah Isu Belum Move On dari Fuji Usai Kepo Postingan Aisar Khaled, Kini Klarifikasi
Source | : | Kompas.com,Tribun kaltim |
Penulis | : | Annisa Marifah |
Editor | : | Nesiana |