4. Foto keluarga
Ya, foto keluarga memang selalu menjadi pilihan yang tak pernah salah.
Setiap momen kebersamaan dengan keluarga akan selalu terkenang dalam foto tersebut.
Cetak beberapa foto dan hiaslah foto tersebut dalam bingkai.
Kalian juga bisa membungkusnya dengan kertas kado bertemakan hari Natal.
5. Tumbler
Jika kalian ingin kado yang sederhana, kalian bisa memilih tumbler sebagai kadonya.
Meski sederhana, namun kado ini memiliki makna yang dalam.
Tumbler ini bisa menjadi simbol perhatian dari orang terdekat.
Kekinian, bahkan banyak tumbler yang bisa ditulis dengan nama pemilik atau nama pemberi loh!
Jadi, tertarik untuk memberi kado yang seperti apa?
(*)
5 Arti Mimpi Memberi Makan Burung Gagak, Awas Lambangkan Peringatan, Perubahan Besar Akan Datang!
Source | : | Kompas.com,Tribunnews.com |
Penulis | : | Mahdiyah |
Editor | : | Ayu Wulansari K |