Sementara itu, melansir postingan akun Instagram @agnezmostyle yang diunggah Selasa (30/11/2021), Agnez Mo bahkan tampak terlihat bersama dengan Jason Derulo.
Tak cukup sampai di situ, Agnez Mo bahkan memerkan jam tangan dari Jason Derulo sebagai hadiah ulang tahun.
"Oh itu buat aku? Terima kasih. Ini hadiah ulang tahunku, terima kasih," ucap Agnez Mo dalam bahasa Inggris.
"Sama-sama, ini hadiah ulang tahun untukmu," timpal Jason Derulo.
Tak diketahui pasti apakah video tersebut baru atau video lama yang diunggah ulang.
Namun yang pasti, Agnez Mo dan Jason Derulo tampak sudah akrab dan tak canggung satu sama lain.
Tak berhenti sampai di situ, yang paling bikin membelalakan mata, jam tangan yang diberikan Jason Derulo ternyata bukan kaleng-kaleng.
Sering Lakukan Sesi Curhat dengan Betrand Peto, Sarwendah: Harus Cerita Biar Bunda Tahu
Source | : | |
Penulis | : | Siti Maesaroh |
Editor | : | Siti Maesaroh |