Namun fungsi kemangi tak hanya itu saja.
Daun yang satu ini bisa digunakan untuk menurunkan kolesterol.
Anda bisa mengolahnya dengan cara seperti ini.
Penasaran dengan caranya?
Simak artikel berikut.
Air Rebusan Kemangi untuk Turunkan Kolesterol
Tanaman yang satu ini ternyata bisa digunakan untuk menurukan kolesterol.
Dilansir dari WebMD, eugenol dalam kemangi dapat memblokir saluran kalsium.
Hal ini dapat membantu menurunkan tekanan darah.
Minyak esensial dalam ramuan dapat membantu menurunkan kolesterol dan trigliserida.
Kemangi juga mengandung magnesium, yang dapat membantu meningkatkan aliran darah dengan membuat otot dan pembuluh darah menjadi rileks.
Anda dapat memanfaatkan kemangi untuk menurunkan kolesterol dengan cara merebusnya.
Cara membuatnya sangat mudah.
Rukun Pernikahan Ternyata Tak Terpenuhi, Rizky Febian dan Mahalini Tak Tahu Menahu karena Terima Beres
Source | : | SajianSedap.com |
Penulis | : | None |
Editor | : | Maria Novika |