Apakah keberuntungan itu berupa belahan jiwa?
Apakah jodoh, nantikan saja ya kejutan yang akan diterima.
Untuk itu, selalu bersyukurlah kepada Tuhan Yang Maha Esa.
4. Pertanda keberuntungan
Tafsir mimpi menangkap ikan mas.
Mimpi ini bisa mengindikasikan pertanda baik.
Dalam waktu dekat, Anda akan mendapatkan keberuntungan.
Berbahagialah karena keberuntungan yang sangat besar.
Keberuntungan Anda ini meliputi kebahagiaan.
Rezeki yang melimpah, bahkan hubungan yang harmonis.
(*)
Artikel ini telah tayang di TribunManado.co.id dengan judul, Pernah Mimpi Ikan Mas? Bisa Jadi Pertanda Solusi, Jodoh hingga Keberuntungan
Anggunnya Aaliyah Massaid saat Maternity Shoot, Berbalut Gaun Panjang Tanpa Umbar Perut Seksi
Source | : | Tribunmanado.co.id |
Penulis | : | None |
Editor | : | Siti Maesaroh |